Harga dan Spesifikasi Terbaru Oppo K5, Snapdragon 730 ?

Posted on

Harga dan Spesifikasi Terbaru Oppo K5, Snapdragon 730 ? – Hellow, selamat datang dan berjumpa kembali bersama masyamsu.com. Hari ini masyamsu akan menjelaskan tentang info harga dan spesifikasi terbaru dari Oppo k5.

Jadi di bulan Oktober ini Oppo juga telah meluncurkan 1 ponsel barunya yaitu dengan nama Oppo K5.

Ponsel ini di bandrol mulai dari harga 3.8 jutaan sampai 5 jutaan karena memang ponsel ini memiliki 3 varian yang berbeda di ram dan romnya.

Oppo K5 adalah ponsel keluaran terbaru dari Oppo. Ponsel ini di tenagai dengan prosesor Qualcom Snapdragon 730 dan baterai 4000 dengan fast charging 30 wat. Berikut ini adalah info harga dan spesifikasi terbaru dari Oppo K5.

Ponsel ini memang gahar banget, bisa di bilang oke banget di kelas harganya yang akan memberimu chipset Snapdragon 730.

Gila banget deh ini, spesifikasinya bagus dan harganya terbilang murah banget kalau di bandingin branch sebelah.

Oppo K5 ini memiliki 4 buah kamera di belakang dengan resolusi 64 mp + 8 mp + 2mp + 2mp, dan kamera selfinya 32 mp.

Selain itu ponsel ini juga memiliki kapasitas baterai yang cukup besar, yakni 4000 mah dengan fast charging VOOC 4.0 30 W, waduh keknya nggak ada 1 jam buat terisi penuh ya.

Bagi kamu yang penasaran, berikut ini adalah tabel harga dan spesifikasi terbaru dari Oppo K5.

Harga dan Spesifikasi Oppo K5 
Harga 3.8 Jutaan – 6 / 128 gb
4.2 Jutaan – 8 / 128 gb
5 Jutaan – 8 / 256 gb
Layar 6.4 inc – AMOLED
OS Android 9.0 Color OS 6.1
Chipset Snapdragon 730 (8 nm)
Ram 6 / 8 GB
Internal 128 / 256 GB
Kamera Depan 32 MP
Kamera Belakang 64 MP  + 8 MP + 2 MP + 2MP
Baterai 4000 Mah /Fast  Charge VOOC 4.0 30 w
SIM Dual (Nano SIM / dual stand-by)
Berat 182 g
Warna Cyber ​​metal, Fantasy forest, Polar sunshine
Nah kalian bisa membelinya dengan varian tertentu, namun saran masyamsu, belilah yang sesuai isi dompet dan kebutuhan anda.
Mungkin kalau untuk varian paling rendah ram 6 dan storage 128 itu udah cukup banget lah, buat main game atau multitasking aja.
Oke itulah info harga dan spesifikasi terbaru dari Oppo K5, semoga bermanfaat dan semoga anda berhasil membelinya.
Dan jangan lupa ikuti masyamsucom terus karena bakal update tiap hari dengan info terbaru, terhangat, dan manfaat.
Terima kasih 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *