Harga Realme 2 Terbaru 2020 dan Spesifikasi

Posted on

Harga Realme 2 Terbaru 2020 dan Spesifikasi – Helloooww, selamat datang dan berjumpa kembali dengan masyamsu di artikel barunya. Kali ini masyamsu akan menjelaskan arga Oppo Realme 2 terbaru dan spesifikasinya.

Realme 2 ini adalah ponsel keluaran Oppo yang rilis pada tahun 2018 tepatnya di bulan Oktober dan kini lengkap sudah umurnya 1 tahunan.

Ponsel ini mampu memberikan pengalaman pengguna dengan spesifikasi yang terbilang bagus di range harga 2 jutaan.

Realme 2 adalah ponsel keluaran 2018 dengan spesifikasi yang terbilang bagus. Ponsel ini di tenagai dengan prosesor snapdragon 450 dengan ram 3 gb atau 4 gb. Berikut harga Realme 2 terbaru November 2019 dan spesifikasi.

Realme 2 ini di tenagai dengan prosesor Qualcom Snapdragon 450 dengan 2 varian yaitu ram 3 gb rom 32 dan ram 4 gb dengan rom 64 gb.

Layarnya cukup lebar 6.2 ini walaupun masih IPS tapi tampilan cahayanya itu enak, dan baterai yang jumbo 4230 mah cukup tahan lama.

Jika kamu berikiran untuk membeli ponsel ini, berikut adalah tabel harga Oppo Realme 2 terbaru November 2019 dan spesifikasinya.

Harga dan Spesifikasi Realme 2
Harga 1.8 Jutaan – 3 / 32 gb
2.2 Jutaan – 4 / 64 gb
Layar 6.2 inc – IPS
OS Android 8.1 (Oreo), upgradable to Android 9.0 (Pie); ColorOS 6
Chipset Qualcomm SDM450 Snapdragon 450 (14 nm))
Ram 3 / 4 GB
Internal 32 / 64 GB
Kamera Depan 8 MP
Kamera Belakang 13 MP + 2 MP
Baterai 4230 Mah / Micro USB 2.0
SIM Dual SIM (Nano SIM, Dual Stanby)
Berat 168 g
Bluetooth 4.2, A2DP, LE
Sensor Fingerprint (rear-mounted), accelerometer, proximity, compass
Warna Diamond Black, Diamond Red, Diamond Blue
Rilis Oktober 2018

Nah lihat tuh, di akhir tahun 2019 ini memang Realme 2 mengalami penurunan, ya iyalah entar kalau harganya nggak di turunin nggak bakal laku lagi.

Kalau osnya menurut kamu itu bermasalah kalau masih android Oreo, tenang kan ini bisa di upgrade, mudah kox caranya.
Itulah info harga Oppo Realme 2 terbaru November 2019 dan sepsifikasinya, semoga bermanfaat silakan mau beli yang mana, tapi harus pas isi kantongnya juga ya.
Dan jangan lupa ikuti masyamsu.com terus karena bakal update tiap hari dengan info terbaru, terhangat, dan manfaat.
Terima kasih 🙂

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *